Notification

×

Iklan

Pasang Iklan Halaman Atas

Indeks Berita

Tag Terpopuler

SDN 1 Silea Butuh Renovasi Empat Ruang Kelas Belajar

YUK ! BACA INFORMASI DARI SULTRACERDAS.COM SEMOGA BERMANFAAT UNTUK ANDA BY MARJUNUS
Selasa, 14 Januari 2025 | Januari 14, 2025 WIB Last Updated 2025-01-14T14:46:15Z


Kolaka, Sultra cerdas com - SD Negeri 1 Silea terletak di Desa Silea,  kecamatan Wundulako,  Kabupaten Kolaka, Provinsi Sultra. Butuh perbaikan atau  renovasi Ruang Kegiatan Belajar (RKB).


kepala sekolah SDN 1 Silea Rosma, S.Pd saat ditemui media ini, Selasa (14/1/2025)  mengatakan ada empat Ruang Kelas Belajar (RKB) yang perlu dilakukan renovasi, karena  sudah mulai rusak. Walaupun masih dapat dimanfaatkan sebagai sarana belajar siswa. 


Namun, tidak lagi memberi rasa aman dan nyaman karena kondisi plafonnya sudah rusak dan di huni oleh kelelawar, sehingga menimbulkan bau yang sangat menyengat yang membuat kita tidak nyaman saat berdada di dalam ruangan tersebut.


" Guna memberi kenyamanan kapada  siswa dalam proses belajar mengajar, sekolah ini memgusulkan rehab empat RKB  ke Dinas Pendidikan dan kebudayaan kabupaten Kolaka," ujar Pj Kepala SDN 1 Silea 


Kata Rosma  untuk jumlah siswa di sekolah ini berjumlah 220 Siswa, tenaga  pendidik 20 orang, terdiri dari PNS 6 orang, PPPK 6 oang, GTT 8 orang dan  1 operator 


" Kami  berharap semoga  renovasi RKB SDN 1 Silea sekolah dapat direalisasikan oleh pihak  pemerintah daerah melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, sehingga proses belajar mengajar dapat berjalan lancar," harapnya 






Laporan    :  Paren








×
Berita Terbaru Update