![]() |
ketgam: Pembekalan 20 calon anggota Banser Konser dalam persiapan DTD II Banser Konser |
Turut hadir dalam kegiatan ini ketua MWC NU Lalembuu Bpm Subandi S.Hi. Satkorcab Banser Konsel tahun ini akan melaksanakan DTD II dengan target peserta 150 orang yang ada di beberapa kecamatan seperti Kecamatan Tinanggea, Lalembuu, Andoolo, Buke, Laeya, Palangga, Baito, konda, Moramo dan Mowila
Dalam kegiatan itu, Wawan suhendra yang juga menjabat sebagai anggota DPRD Konsel menyampaikan di hadapan peserta bahwa untuk menjadi Banser bukan hanya tertarik pada pakaian seragam, tetapi betul - betul ingin mengabdi dan menginfakan diri menjadi pembela agama aswaja dan menjaga ulama , bersama TNI POLRI seta menjaga pancasila dan NKRI dri rongrongan kelompok - Kelompok radikal yg ingin mengubah system pemerintahan dn merusak kebhinekaan.
ketgam : Kasat Korcab Banser Konsel Wawan Suhendra S.Pd saat memberikan pembekalan kepada 20 calon anggota Banser yang akan mengikuti DTD II Banser Konsel" Banser tidaklah menerima upah dan Honor dari Negara atau pemerintah. Namun dengan semangat dan jiwa patriotisme yang di miliki, siap berjuang perang sekalipun jika di butuhkan untuk mempertahankan NKRI. Bersama dengan TNI & POLRI." Ujar Wawan Suhendra
Di Sanjung tidak terbang. Dihina dan dicaci maki tidak tumbang " Salam satu komando." sontak Wawan dengan nada penuh semangat
Lebih lanjut Wawan mengatakan dengan Tema " BANSER itu Berat". sebab tugas yang di emban Banser itu tidak ringan karena harus siap melaksanakan kegiatan sosial kemasyarakat, keagaaman, belah negara mempertahankan NKRI, siap menghadapi tantangan apa saja. Meninggalkan keluarga siang atau malam demi tugas, namun tak ada imbalan Honor atau upah dri siapapun ,baik pemerintah/negara atau lembaga lain.
" Yang membuat ringan dan terasa ringan adalah Niat yg tulus dan ikhlas karena Allah Swt, serta restu & Do'a para kiyai dan ulama adalah penguat pengabdian Banser." tutup Wawan
Laporan : Toyo Tongasa